Postingan

Menampilkan postingan dari 2019

My Beloved

__________ Secret Admirer ___________ Kau tau, mencintaimu itu seperti sebuah mimpi indah yang sangat singkat. Sebuah mimpi dimana aku melihatmu menghampiriku dan memelukku, dan kita saling berpandangan sebelum kau mengatakan "selamat tinggal" ..... (Aku masih bermimpi), Bertanya, memanggil dimana dirimu, menerka-nerka mungkinkah kau telah melihat isi hatiku, dan kemudian aku tersadar, cintaku yang kikuk telah membuatmu menjauh. Aku tau cintaku ini bodoh, dan cinta bodoh ini tak ingin melepasmu pergi, dalam sepiku, aku mengharap engkau kembali. Walau itu berarti aku hanya kan memandangimu dari kejauhan lagi, setidaknya aku tau kau ada dan baik-baik saja. ..... (Aku terus bermimpi), "Aku rindu padamu. Aku merindukanmu" dan aku tau, aku takkan pernah bisa melupakanmu "Aku mencintaimu. Aku membutuhkanmu" kata yang selalu membuatku berdebar-debar, dan salahku tak pernah mengatakannya. ..... (Aku tetap bermimpi), Jika kelak cinta ke

8 JENIS REZEKI DARI ALLAH

1. Rezeki Yang Telah Dijamin. ‎وَمَا مِن دَابَّةٍ فِي الْأَرْضِ إِلَّا عَلَى اللَّهِ رِزْقُهَا وَيَعْلَمُ مُسْتَقَرَّهَا وَمُسْتَوْدَعَهَا كُلٌّ فِي كِتَابٍ مُّبِينٍ "Tidak ada satu makhluk melatapun yang bergerak di atas bumi ini yang tidak dijamin ALLAH rezekinya." (Surah Hud : 6). 2. Rezeki Karena Usaha. ‎وَأَن لَّيْسَ لِلْإِنسَانِ إِلَّا مَا سَعَى "Tidaklah manusia mendapatkan apa-apa kecuali apa yang dikerjakannya." (Surah An-Najm : 39). 3. Rezeki Karena Bersyukur. ‎لَئِن شَكَرْتُمْ لَأَزِيدَنَّكُمْ وَلَئِن كَفَرْتُمْ إِنَّ عَذَابِي لَشَدِيدٌ "Sesungguhnya jika kamu bersyukur pasti Kami akan menambah (nikmat) kepadamu." (Surah Ibrahim : 7). 4. Rezeki Tak Terduga. ‎وَمَن يَتَّقِ اللَّهَ يَجْعَل لَّهُ مَخْرَجًا( ) وَيَرْزُقْهُ مِنْ حَيْثُ لَا يَحْتَسِبُ "Barangsiapa yang bertakwa kepada ALLAH nescaya Dia akan menjadikan baginya jalan keluar dan memberinya rezeki dari arah yang tidak disangka-sangkanya." (Surah At-

Ada Banyak Kecerdasan

Ada 4 anak yang mengamati fenomena jatuhnya buah kelapa tak bertuan. . 🌟Anak ke 1 : dengan cekatan dia mengambil secarik kertas, membuat bidang segi tiga, menentukan sudut, mengira berat kelapa, dan dengan rumus matematikanya, anak ini menjelaskan hasil perhitungan ketinggian pohon kelapa, dan energi potensial yang dihasilkan dari kelapa yang jatuh lengkap dengan persamaan matematis dan fisika. . 🌟Anak ke 2: dengan gesit anak ke dua ini datang memungut kelapa yang jatuh dan bergegas membawanya ke pasar, lalu menawarkan ke pedagang dan dia bersorak.. Yesss... Laku Rp 8.000. . 🌟Anak ke 3: dengan cekatan, dia ambil kelapanya kemudian dia bawa keliling sambil menayakan, pohon kelapa itu milik siapa? Ini kelapanya jatuh mau saya kembalikan kepada yang punya pohon. . 🌟Anak ke 4: dengan cekatan, dia mengambil kelapanya kemudian dia melihat ada seorang kakek yang tengah kepanasan dan berteduh dipinggir jalan. "Kek, ini ada kelapa jatuh, tadi saya menemukannya, kakek boleh memin

BOLEHKAH AKHWAT MEMBERI KODE ?

-------------------------- Dalam Islam, Wanita sebagaimana pria punya hak untuk menyatakan keinginan untuk dinikahi. Setidaknya ada 3 cara bagi wanita untuk menyatakan keinginannya : 1. kalau kamu berani, langsung terus terang minta dinikahi. Dahulu ada di zaman Nabi, seorang wanita yang langsung menawarkan diri kepada Rasulullah (untuk dinikahi) (HR Bukhari) dalam riwayat Imam Malik, wanita itu berkata kepada Rasulullah “aku menawarkan diriku kepadamu” (HR Malik) 2. Kalau tidak berani mengungkapkan, Minta keluargamu ketemu si dia. Umar ibnul Khaththab Ketika putrinya Hafshah menjanda karena suaminya meninggal, segera mendatangi ‘Utsman bin ‘Affan & Abu Bakar untuk menawarkan putrinya” (HR. Al-Bukhari) 3. Kalau segan lewat keluarga, bisa lewat teman atau perantara. Khadijah mempunyai keinginan kepada Rasulullah. Lalu Khadijah mencurahkan perasaannya tersebut kepada sahabatnya yang bernama Nafisah binti Muniyyah, dan Nafisah pun segera pergi kepada Rasulullah membeberkan nia

Manakah kepribadianmu?

Gambar
Kepribadian introversion atau introvert adalah satu dari 3 macam tipe kepribadian. Ada juga kepribadian ambivert dan ekstrovert. Mereka yang termasuk dalam kepribadian introversion adalah orang yang cenderung fokus kepada pikiran, perasaan, dan mood yang berasal dari dalam diri sendiri alias internal, dibandingkan dengan mencari stimulasi yang berasal dari luar. Yuk, cari tahu lebih dalam lagi tentang kepribadian dan arti introvert. Asal-usul kepribadian introvert Dipopulerkan oleh Carl Jung, arti introvert, ambivert dan ekstrovert menjadi salah satu teori kepribadian yang banyak digunakan saat ini. Menurut beberapa teori, seseorang bisa memiliki kedua kepribadian introvert dan ekstrovert, tetapi biasanya akan cenderung mengarah ke salah satunya. Orang dengan kepribadian introversion secara umum terlihat lebih senang menyendiri. Tidak seperti ekstrovert yang senang dan mendapatkan energi dari interaksi sosial, seorang introvert justru merasa harus mengeluarkan banyak energi s