Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2017

TAWASSUL (Kisah Tiga Orang yang Tertutup Batu dalam Goa)

Gambar
        Ada kisah menarik yang Rumaysho.Com ketengahkan di pagi hari ini mengenai tiga orang di masa sebelum Islam yang pernah tertutup dalam goa gara-gara ada batu besar yang jatuh menutupi goa tersebut. Berikut kisahnya. Dari Abu ‘Abdir Rahman, yaitu Abdullah bin Umar bin al-Khaththab radhiyallahu ‘anhuma, katanya: Aku mendengar Rasulullah  shallallahu ‘alaihi wa sallam  bersabda, انْطَلَقَ ثَلاَثَةُ رَهْطٍ مِمَّنْ كَانَ قَبْلَكُمْ حَتَّى أَوَوُا الْمَبِيتَ إِلَى غَارٍ فَدَخَلُوهُ ، فَانْحَدَرَتْ صَخْرَةٌ مِنَ الْجَبَلِ فَسَدَّتْ عَلَيْهِمُ الْغَارَ فَقَالُوا إِنَّهُ لاَ يُنْجِيكُمْ مِنْ هَذِهِ الصَّخْرَةِ إِلاَّ أَنْ تَدْعُوا اللَّهَ بِصَالِحِ أَعْمَالِكُمْ “Ada tiga orang dari orang-orang sebelum kalian berangkat bepergian. Suatu saat mereka terpaksa mereka mampir bermalam di suatu goa kemudian mereka pun memasukinya. Tiba-tiba jatuhlah sebuah batu besar dari gunung lalu menutup gua itu dan mereka di dalamnya. Mereka berkata bahwasanya tidak ada yang dapat menyelama

Hal-Hal Yang Hanya Bisa Dirasakan Oleh Mahasiswa Ngerekos

Punya nilai C di KHS? Atau C+? Sama aja ada. Kedua-duanya mengganggu pemandangan dalam transkrip nilai. Gak ada cara lain kecuali REKOS. Ini kalau kamu gak mau ada nilai C dalam ijazahmu kelak. Kalau kamu gak apa-apa dengan nilai C tadi, yaudah gak apa-apa. Langsung program Tugas Akhir aja dalam KRS-mu. Berikut hal-hal yang hanya bisa dirasakan oleh kamu-kamu yang ngerekos mata kuliah. 1. Enggan masuk Iyalah enggan. Secara, dalam kelas itu hampir semuanya adalah adek kelasmu. Kamu ngerasa malu. Takut dikira bodoh, dsb. Soalnya, mahasiswa yang ngerekos mata kuliah itu kan emang gara-gara belum lulus atau lulus tapi gak memuaskan. Kesimpulannya, dia bego. Jadinya kamu sengaja bangun kesiangan biar telat masuk kuliah. Oke, yang paling malu dan bikin enggan sih sama dosen yang ngajar. Bayangin, kamu ketemu lagi sama dia di mata kuliah yang sama, materi yang sama. Berdoa aja moga si dosen gak nyebut-nyebut nama kamu saat beliau memaparkan kuliah atau malah nanya kamu. Masalah lain a